Halaman






Shiny Star

31.5.12

2AM Jo Kwon Berbagi 'Selca' Ketika Rekaman


  • 2AM Jo Kwon baru-baru ini mengunduh berbagai foto yang ia ambil selama berada di ruang rekaman.
    Pada tanggal 30 Mei, Jo Kwon mengatakan melalui akun Twitter, “Rekaman, hwaiting” bersama dengan berbagai foto diatas.
    Dua foto yang di unduh, Jo Kwon terlihat dengan senyum cerah dan membuat tanda ‘V’. Namun foto ketiga mengingatkan kita dengan lukisan terkenal, ”The Scream” oleh Edvard Munch, dan membuat penggemar tertawa.

    Netizens berkomentar,  ”selca terakhir membuatku tertawa terbahak-bahak”, “Aku akan menunggu comeback 2AM”, dan ”Selca ini adalah pesona’Ggap Kwon’”.
    cr:koreanindo.net
  • Tidak ada komentar:

    Posting Komentar